Masalah Makan Pada Anjing        (196) Komentar

04 Mei 2004 - 14:11
Oleh Bobby Sant
Masalah Makan Pada Anjing Salah satu masalah yang sering ditemukan pada penggemar anjing ras adalah nafsu makan anjing peliharaan mereka. Sebelum anjing tersebut dibeli atau dipelihara nafsu makannya sangat baik dan tinggi. Setelah beberapa hari dipelihara, nafsu makan mulai ..., selengkapnya.
  •   Re: puppy mogok makan setelah diberi susu - diggy - 29 November 2011 - 09:47
    anjing gw jg supermini pom,dia gara2 dikasi biskuit khusus anjing yg gw beli di pet shop,gw pikir buat selingan,taunya dia jd ga mau makan DF,trus malah ga mau makan yg laen jg,maunya biskuit itu aja,eh lama2 pupnya mencret,trus anehnya malah pup darah,muntah2,akhirnya meninggal :(

 

Suara Kita Terkini

Komentar Terakhir