YEHUDA KENNEL         (158) Komentar

17 Februari 2005 - 10:04
SPESIALIST AMERICAN PIT BULL TERRIER ( A.P.B.T )
YEHUDA KENNEL Lokasi kennel kami ini ada di pusat kota Yogyakarta , tepatnya di jl. Indraprasta no. 237 A, dari jl. Malioboro cukup dekat. Kami jatuh hati dng jenis ini mula-mula pada bentuk tubuhnya yg kekar dan berotot dan terutama yg menarik lagi bagi kami..., selengkapnya.
  •   Re: Untuk : M a d* P i t - Faustina - 01 Juni 2005 - 06:18

    Pak Madpit, saya sedang mencari anakan Pure APBT,yang ada surat, apa Pak Madpit menjual anakan pitbull juga,tapi saya ingin yang sesuai standarisasinya, tidak mau yang besar2 seperti yang ada kebanyakan sekarang dijualin, tapi pitbull ukuran kecil saja tapi yg temperamennya bagus, kalo tidak punya tolong rekomenin ke siapa dong, trims ya.
    NB : tolong kasih no.telp/email bapak.

 

Suara Kita Terkini

Komentar Terakhir